80 Petugas Sudin SDA Jakpus Tangani Genangan Jalan Gunung Sahari

Minggu, 02 Februari 2020 Reporter: Bimo Setiyadi Editor: Rio Sandiputra 1600

80 Petugas Sudin SDA Jakpus Tangani Genangan Jalan Gunung Sahari

(Foto: Bimo Setiyadi)

Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudin SDA) Jakarta Pusat kerahkan 80 petugas untuk atasi genangan di Jalan Gunung Sahari. Genangan diakibatkan air Kali Ciliwung yang meluap.

Sudah berangsur surut genangan di Jalan Gunung Sahari

Kepala Seksi Pemeliharaan Sudin SDA Jakpus Glenn Santisa mengatakan, sebanyak 80 personel dikerahkan mengatasi genangan. "Sudah berangsur surut genangan di Jalan Gunung Sahari," kata Glen, Minggu (2/2).

Glen menjelaskan, lima pompa air di kawasan Gunung Sahari itu juga membantu pengurasana genangan. Pompa memiliki kapasitas 500-800 liter per detik.

"Ketinggian air 20-30 sentimeter di Jalan Gunung Sahari tadi. Kita akan tetap siaga," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Satpel SDA Setiabudi Bersihkan Tali Air Jalan Sudirman

Satpel SDA Setiabudi Bersihkan Tali Air Jalan Sudirman

Minggu, 02 Februari 2020 1767

Title  9 Unit Pompa Mobile Dikerahkan Mengatasi Genangan Muara Angke

Sembilan Pompa Mobile Tangani Genangan di Muara Angke

Sabtu, 01 Februari 2020 1790

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks