Sudin KPKP Lakukan Biosekuriti Pasar Burung Barito

Jumat, 31 Januari 2020 Reporter: Mustaqim Amna Editor: Toni Riyanto 2891

Sudin KPKP Jaksel Lakukan Biosekuriti di Pasar Burung Barito

(Foto: Mustaqim Amna)

Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (Sudin KPKP) Jakarta Selatan melakukan biosekuriti di Pasar Burung Barito, Jalan Barito I, RT 02/01, Kelurahan Kramat Pela, Kecamatan Kebayoran Baru.

Pe nyemprotan desinfektan

Kepala Sudin KPKP Jaksel, Hasudungan mengatakan, biosekuriti bertujuan untuk mencegah menjangkitnya penyakit,  khususnya pada hewan unggas di pasar tersebut.

"Kita ingin mengantisipasi penyebaran penyakit terhadap hewan maupun yang berpotensi menular terhadap manusia. Kita lakukan penyemprotan desinfektan di sini," ujarnya, Jumat (31/1).

Hasudungan menjelaskan, terdapat 11 pedagang yang menjual bergama hewan seperti, unggas hias, musang, hingga kelinci yang menjadi sasaran biosekuriti.

"Kami ini pelaksanaan biosekuriti ini bisa lebih memberikan rasa aman dan nyaman, baik bagi pedagang maupun para pembeli," terangnya.

Ia menambahkan, biosekuriti menjadi cara yang paling mudah dan efektif untuk pengendalian penyakit hewan.

"Biosekuriti ini sangat penting. Untuk itu, secara berkala rutin kami lakukan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Sudin KPKP Jaksel Kampanyekan Gemarikan Bagi Pelajar di Pancoran

Sudin KPKP Jaksel Kampanyekan Gemarikan Bagi Pelajar di Pancoran

Selasa, 23 Juli 2019 2866

Pemkot Jaksel Panen Sayuran Hidroponik di Jaksel Farm

10 Kilogram Sayuran Dipanen dari Jaksel Farm

Selasa, 17 September 2019 7264

Poktan Gang Hijau Asmat Hasilkan Minuman Segar dan Berkhasiat Dari Sayuran dan Toga

Poktan Gang Hijau Asmat Produksi Minuman Kesehatan dari Sayur dan Toga

Jumat, 17 Januari 2020 3738

Poktan Gang Hijau Asmat Buka Pelatihan Urban Farming

Poktan Gang Hijau Asmat Buka Pelatihan Urban Farming

Jumat, 17 Januari 2020 3180

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks