Genangan di Jl DI Panjaitan Surut

Sabtu, 18 Januari 2020 Reporter: Nurito Editor: F. Ekodhanto Purba 2415

65 Petugas Gabungan Dikerahkan Tangani Gerangan di Jl DI Panjaitan

(Foto: Nurito)

65 petugas gabungan dikerahkan untuk mengatasi genangan di Jl DI Panjaitan, Jatinegara, Jakarta Timur. Alhasil, kini genangan pun berangsur-angsur surut.

Untuk mengatasi genangan kami mengerahkan 65 petugas gabungan

Wakil Camat Jatinegara, Endang Kartika mengatakan, 65 petugas gabungan tersebut terdiri dari unsur PPSU dan Satgas Sumber Daya Air Jakarta Timur.

"Untuk mengatasi genangan kami mengerahkan 65 petugas gabungan," ujarnya, Sabtu (18/1).

Ia menjelaskan, ketika terjadi hujan deras sekitar pukul 07.30 wilayah ini tergenang setinggi 20-30 sentimeter. Namun genangannya sudah surut.

Selain mengatasi genangan, para petugas ini juga dikerahkan untuk membantu pengaturan lalu lintas dan membersihkan drainase di kawasan tersebut.

"Harapannya saluran air tidak tersumbat dan air dapat mengalir dengan lancar," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
 15 Satgas Kuras Saluran Phb Susukan

Saluran PHB di Susukan Dibersihkan

Jumat, 17 Januari 2020 1773

Genangan di Jl Tanjung Duren Raya Surut

Genangan di Jl Tanjung Duren Raya Surut

Sabtu, 18 Januari 2020 4048

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks