RPTRA Citra Permata Miliki Tanaman Langka

Senin, 11 November 2019 Reporter: Nurito Editor: F. Ekodhanto Purba 3432

 RPTRA Citra Permata Rawa Bunga Rawat Tanaman Langka

(Foto: Nurito)

Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Citra Permata Rawa Bunga, Jatinegara, Jakarta Timur, sejumlah tanaman khas yang kini mulai sulit dijumpai.

Untuk pohon namnam kulitnya bintik-bintik kasar, jika matang buahnya warna kuning,

Lurah Rawa Bunga, Agustina mengatakan, penanaman pohon langka tersebut sudah dilakukan pihaknya sejak satu tahun lalu. Menurutnya, tanaman-tanaman itu merupakan bantuan dari Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) DKI Jakarta dan pihak swasta melalui CSR.

"Penanaman pohon langka ini kami lakukan agar tidak punah dan tetap lestari," ujar Agustina, Senin (11/11).

Adapun jenis tanaman langka yang ditanam di RPTRA Citra Permata di antaranya, kecapi, namnam, cempedak, jamblang, petai, jengkol, buni, mundu, srikaya, sukun dan bacang. Ada juga pohon gowok, duku Condet, menteng dan jambu mete.

"Untuk pohon namnam kulitnya bintik-bintik kasar, jika matang buahnya warna kuning. Pohon ini maupun jenis lainnya sudah jarang ditemukan di Jakarta," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sayur Mayur di RPTRA Citra Permata Dipanen

Pengelola RPTRA di Rawa Bunga Panen Sayur Mayur

Kamis, 07 November 2019 2273

23 Tim Futsal Berlaga di Festival Olahraga Kelurahan Rawa Bunga

23 Tim Futsal Ikuti Festival Olahraga Rakyat di Kelurahan Rawa Bunga

Sabtu, 10 Maret 2018 2837

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307256

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks