Kerugian Kebakaran di Pademangan Timur Ditaksir Capai Rp 400 Juta

Jumat, 27 September 2019 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 1270

Kerugian Kebakaran Permukiman di Pademangan Timur Capi Rp 400 juta

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Kerugian materil akibat kebakaran di permukiman padat penduduk di Jl RE Martadinata RT 01/11 Kelurahan Pademangan Timur, Pademangan, Jakarta Utara, Kamis (26/9) malam, ditaksir mencapai Rp 400 juta.

Kami membutuhkan waktu sekitar dua jam lebih untuk memadamkan api,

Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, Satriadi Gunawan menjelaskan, kebakaran ini menyebabkan 15 kepala kelurga (KK) dengan jumlah 60 jiwa harus kehilangan tempat tinggal.

"Saat ini mereka ditampung di lokasi pengungsian sementara. Dugaan pemicu kebakaran akibat korsleting listrik dari salah satu rumah warga," ujarnya, Jumat (27/9).

Satriadi menjelaskan, untuk memadamkan api pihaknya mengerahkan 17 armada pemdam kebakaran ke lokasi. Luas area yang ludes terbakar mencapai 240 meter persegi

"Kami membutuhkan waktu sekitar dua jam lebih untuk memadamkan api. Sekitar pukul 20.31, api bisa kita atasi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Kebakaran Rumah di Kalideres Sebabkan Kerugian Rp 300 Juta

Kebakaran Rumah di Kalideres Sebabkan Kerugian Rp 300 Juta

Senin, 16 September 2019 2514

 Kebakaran Rumah di Pulogadung Berhasil Dipadamkan Petugas

Kebakaran Rumah di Pulogadung Berhasil Dipadamkan

Rabu, 25 September 2019 3156

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks