Satpol PP Bantu Amankan Jalur Mudik di Kalimalang

Kamis, 30 Mei 2019 Reporter: Nurito Editor: F. Ekodhanto Purba 2912

15 Satpol PP Amankan Jalur Mudik Motor di Kalimalang

(Foto: Nurito)

Sebanyak 15 personel Satpol PP diperbantukan untuk pengamanan jalur mudik di sepanjang Jl Raya Kalimalang, Duren Sawit, Jakarta Timur. 

15 personel ini diperbantukan untuk pengamanan dan pengaturan jalur mudik,

"15 personel ini diperbantukan untuk pengamanan dan pengaturan jalur mudik di Jl Raya Kalimalang," ujar Andik Sukaryanto, Kasatpol PP Kecamatan Duren Sawit, Kamis (30/5).

Dijelaskan Andik, para personel Satpol PP tersebut disebar di simpul kemacetan dan persimpangan jalan. Selain itu, mereka juga disiagakan di Posko Terpadu Pangkalan Jati, Posko Raden Inten dan Posko H Naman Pondok Kelapa.

"Personel ini dibagi dalam dua shif, yaitu pukul 07.00 - 14.00 dan pukul 14.00 - 22.00," tandasnya.

BERITA TERKAIT
150 Personil Satpol PP Jakpus Akan Lakukan Penjagaan Selama Libur Lebaran

150 Satpol PP Jakpus Disiagakan Selama Libur Lebaran

Rabu, 29 Mei 2019 1738

1.300 Petugas Gabungan Amankan Wilayah Jaktim Saat Lebaran

1.300 Petugas di Jaktim Ditempatkan di 14 Pos Terpadu

Kamis, 14 Juni 2018 1801

300 Personel Sudinhub Jaktim Amankan Jalur Arus Mudik

Sudinhub Jaktim Siagakan 300 Personel di Jalur Mudik

Selasa, 28 Mei 2019 5200

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285053

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks