Bupati Buka Musrenbang Tingkat Kecamatan di Kepulauan Seribu Utara

Selasa, 19 Februari 2019 Reporter: Suparni Editor: F. Ekodhanto Purba 2221

 Bupati Buka Musrenbang Tingkat Kecamatan di Kepulauan Seribu Utara

(Foto: Suparni)

Bupati Kepulauan Seribu, Husein Murad membuka kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang)  tingkat kecamatan di Kantor Kecamatan Kepulauan Seribu Utara di Pulau Harapan.

Harapannya semua usulan disusun berdasarkan perencanaan kerja yang sesuai dengan kebutuhan wilayah

"Harapannya semua usulan disusun berdasarkan perencanaan kerja yang sesuai dengan kebutuhan wilayah," ujar Husein Muradya, Bupati Kepulauan Seribu, Selasa (19/2).

Sementara itu, Camat Kepulauan Seribu Utara, Toto Bondan menambahkan, rekapitulasi usulan di Kecamatan Kepulauan Seribu Utara tercatat ada 123 usulan kegiatan diantaranya Kelurahan Pulau Kelapa 43 kegiatan, Kelurahan Pulau Panggang 50 kegiatan dan Kelurahan Pulau Harapan 30 kegiatan.

"Total 58 usulan template fisik dan non fisik hasil Musrenbang tingkat kelurahan, 65 lainnya usulan langsung dan akan dibahas di Forum UKPD," jelasnya.

Ditambahkannya, 58 usulan tersebut berasal dari Kelurahan Pulau Kelapa 26 kegiatan. Selanjutnya, Kelurahan Pulau Panggang 11 kegiatan dan kelurahan Pulau Harapan 21 kegiatan.

"Usulan terbanyak ada pada Sudin Perhubungan berupa pembangunan dermaga, pendalaman alur dan pelebaran kolam labuh," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Kecamatan Kepulauan Seribu Utara Gelar Pra Musrenbang

Kecamatan Kepulauan Seribu Utara Gelar Pra Musrenbang

Jumat, 15 Februari 2019 1949

 Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan Gelar Pra Musrenbang

Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan Gelar Pra Musrenbang

Kamis, 14 Februari 2019 3152

Pemkab Gelar Musrenbang Tingkat Kecamatan Besok

Besok, Pemkab Gelar Musrenbang Tingkat Kecamatan

Senin, 18 Februari 2019 1654

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469036

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307806

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284358

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260979

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196602

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks