Puskesmas Kecamatan Cilincing Pawai Kampanye ASI

Kamis, 24 Januari 2019 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 2192

Puskesmas Kecamatan Cilincing Gelar Pawai Kampanye ASI

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

BLUD Puskesmas Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara, menggelar pawai kampanye ASI ekslusif dengan keliling kampung di wilayah Kelurahan Kali Baru. Kegiatan ini melibatkan sekitar 300 kader kesehatan, pengurus RT/RW, LMK, PKK dan Karang Taruna

Sepanjang jalan kita orasi, penyebaran leaflet dan jadwal posyandu

Kepala BLUD Puskesmas Kecamatan Cilincing, Lenny Ariyani mengatakan, kegiatan diawali dengan senam bersama. Selanjutnya, gabungan petugas puseksmas kecamatan, kelurahan, kader kesehatan dan masyarat menggelar pawai berkeliling ke 14 RW se-Kelurahan Kali Baru.

"Sepanjang jalan kita orasi, penyebaran leaflet dan jadwal posyandu. Materi orasi seputar pentingnya ASI hingga usia anak dua tahun," ujarnya, Kamis (24/1).

Ditambahkan Lenny, pemilihan wilayah Kelurahan Kalibaru yang dijadikan lokasi pawai kampanye lantaran populasi jumlah ibu menyusui cukup tinggi. Ke depan, kegiatan serupa juga menyasar kelurahan lain di Kecamatan Cilincing.

"Satu bulan ini kita fokus di Kalibaru. Setelahnya kita akan perluas ke lima kelurahan lain," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Bayu Kampanyekan Gemar Ikan di SDN 07 Johar Baru

Kampanye Gemar Ikan Digelar di SDN 07 Johar Baru

Kamis, 25 Oktober 2018 3566

 Puskesmas Cilincing Miliki Aplikasi Deteksi Tumbuh Kembang Anak

Puskesmas Cilincing Luncurkan Aplikasi E-Cinta

Rabu, 13 September 2017 4211

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307841

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284365

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196610

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks