Petugas PPSU Johar Baru Angkut Sampah dari Tiga Titik Saluran

Senin, 29 Oktober 2018 Reporter: Suparni Editor: Andry 3236

 PPSU Johar Baru Angkut Sampah di Tiga Titik Saluran

(Foto: Suparni)

10 petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Johar Baru, Jakarta Pusat dikerahkan untuk mengangkut sampah yang selama ini menyumbat saluran di tiga lokasi.



Sampah yang kita angkut dari tiga lokasi saluran jumlahnya mencapai 30 karung

Sekretaris Kelurahan Johar Baru, Rudi Haryanto mengatakan, tiga lokasi saluran yang tersumbat sampah masing-masing tersebar di Jalan Kramat Jaya, Jalan Mardani Raya dan Jalan Percetakan Raya II.



"Sampah yang kita angkut dari tiga lokasi saluran jumlahnya mencapai 30 karung," ujarnya, Senin (29/10).



Ia pun mengimbau warga agar tidak membuang sampah sembarangan hingga membuat penyumbatan saluran. Mengingat kondisi tersebut dapat memicu aliran air di saluran meluap ke jalan.



"Tak perlu menunggu PPSU, jika ada sampah di sekitar rumah segera bersihkan agar tak masuk ke saluran," tandasnya.


BERITA TERKAIT
Pemprov DKI Terus Antisipasi Potensi Genangan dan Banjir

Pemprov DKI Terus Antisipasi Potensi Genangan dan Banjir

Sabtu, 27 Oktober 2018 2708

 300 Ton Sampah Diangkut Dinas Lingkungan Hidup DKI Dari Kali

UPK Badan Air SDA Tiap Hari Kerahkan Petugas Angkut Sampah dari Saluran

Senin, 29 Oktober 2018 2002

Larangan Buang Sampah di Kali Harus Gencar Disosialisasikan

Larangan Buang Sampah di Kali Harus Gencar Disosialisasikan

Jumat, 26 Oktober 2018 2157

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469053

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307886

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks