592 Mustahik di Cengkareng Dapat Santunan Dari Bazis Jakbar

Kamis, 04 Oktober 2018 Reporter: Folmer Editor: Rio Sandiputra 2181

592 Mustahik di Cengkareng Dapat Santunan Dari Bazis Jakbar

(Foto: Folmer)

Badan Amal Zakat, Infaq dan Sedekah (Bazis) Jakarta Barat menyalurkan dana Zakat Infaq dan Sedakah (ZIS) bagi 592 mustahik di Kecamatan Cengkareng, Kamis (4/10). Selain itu ada juga bantuan bedah rumah untuk warga tidak mampu.

Kita juga menyalurkan bantuan dana program bedah rumah bagi enam warga Kecamatan Cengkareng masing-masing sebesar Rp 50 juta

Kepala Bazis Jakarta Barat, Dedi Santosa menjelaskan, mustahik menerima bantuan dana sebesar Rp 1 juta yang terdiri dari 68 guru honor madrasah, 111 guru mengaji, 86 guru TPA, 105 marbot, 129 yatim, dan 93 dhuafa.

"Kita juga menyalurkan bantuan dana program bedah rumah bagi enam warga Kecamatan Cengkareng masing-masing sebesar Rp 50 juta," ujarnya.

Sementara Asisten Administrasi dan Kesejahteraan Rakyat (Adkesra) Jakarta Barat, Yunus Burhan mengapresiasi warga yang telah menyalurkan ZIS nya. Sebab dengan itu, banyak warga tidak mampu bisa diberikan bantuan.

"Mudah-mudahan, penggalangan dana ZIS di kelurahan lain lebih meningkat karena potensi tinggi. Bagaimana cara mengelola dan pendekatan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemkot - Bazis Jakbar Bedah Rumah Warga Angke

Bazis Jakbar Perbaiki Rumah Warga Angke

Rabu, 03 Oktober 2018 2752

482 Mustahik di Kebon Jeruk Dapat Bantuan Bazis

482 Mustahik di Kebon Jeruk Dapat Bantuan Bazis

Kamis, 23 Agustus 2018 1841

482 Mustahik di Kebon Jeruk Dapat Bantuan Bazis

482 Mustahik di Kebon Jeruk Dapat Bantuan Bazis

Kamis, 23 Agustus 2018 1841

Bazis Jakbar Salurkan Bantuan Kepada 581 Mustahik

Bazis Jakbar Salurkan Bantuan Kepada 581 Mustahik

Senin, 20 Agustus 2018 2160

Mal Sadar Zakat di Jakarta Bertambah

Mal Sadar Zakat di Jakarta Bertambah

Selasa, 31 Juli 2018 1676

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469041

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307825

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284361

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260981

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196608

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks