Kebakaran Rumah di Meruya Selatan Berhasil Dipadamkan

Jumat, 28 September 2018 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 2636

 Kebakaran Rumah di Meruya Selatan Berhasil Dipadamkan

(Foto: Folmer)

Petugas Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta  Barat, berhasil memadamkan api yang membakar satu rumah tinggal di Jalan Menara 3 No. 3 Kav. DKI Blok 148, RT. 001/05, Meruya Selatan, Kembangan, Jumat (28/9).

Api diduga berasal dari salah satu ruangan di lantai dua bangunan

Kasi Ops Sudin Gulkarmat Jakarta Barat, Rompis Romlih mengatakan, pihaknya mengerahkan delapan unit pemadam ke lokasi setelah menerima laporan warga sekitar pukul 09.46.

"Api diduga berasal dari salah satu ruangan di lantai dua bangunan," tutur Rompis.

Dia menambahkan, penyebab kebakaran masih belum diketahui karena pihaknya masih melakukan pendinginan.

"Penyebab kebakaran masih belum dapat diketahui," tandasnya.  

BERITA TERKAIT
Kebakaran Gardu Listrik di Pinangsia Berhasil Dipadamkan

Kebakaran Gardu Listrik di Pinangsia Berhasil Dipadamkan

Jumat, 07 September 2018 2351

Kebakaran Pabrik Helm di Kamal Berhasil Dipadamkan

Kebakaran Pabrik Helm di Kamal Berhasil Dipadamkan

Sabtu, 18 Agustus 2018 9463

Kebakaran Pabrik Sepatu di Kamal Berhasil Dipadamkan

Kebakaran Pabrik di Kalideres Berhasil Dipadamkan

Jumat, 03 Agustus 2018 9507

Kebakaran Dua Rumah di Jembatan Besi Berhasil Dipadamkan

Kebakaran Dua Rumah di Jembatan Besi Berhasil Dipadamkan

Senin, 23 Juli 2018 2126

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks