Aset Pemprov DKI di Tujuh Pulau Resort Telah Terdata

Kamis, 06 September 2018 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 2728

Aset Pemprov DKI di Tujuh Pulau Resort Telah Terdata

(Foto: Rudi Hermawan)

Suku Badan Pengelola Aset Daerah Kepulauan Seribu bersama unit kerja perangkat daerah (UKPD) terkait melakukan pemeriksaan fisik lahan aset milik Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta di tujuh pulau resort.

Hari ini kami lakukan monitoring terhadap aset yang sudah diserahterimakan oleh pengembang

Kasubid Inventarisasi, Kerjasama dan Penerimaan Aset Suban Pengelola Aset Daerah Kepulauan Seribu, Masyati menuturkan, monitoring aset dilakukan rutin setiap tahun. Ini dilakukan untuk melihat kondisi, pengamanan maupun fisik di lapangan.

"Hari ini kami lakukan monitoring terhadap aset yang sudah diserahterimakan oleh pengembang," kata Masyati, Kamis (6/9).

Ia menjelaskan, ketujuh pulau tersebut yakni Pulau Melintang Kecil, Pulau Petondan Barat, Pulau Putri Timur, Pulau Bira Kecil, Pulau Panjang Besar, Pulau Karang Kudus dan Pulau Bidadari.

"Kondisinya tadi kita lihat sudah ada batas antara lahan yang dikelola oleh pengembang maupun lahan 40 persen untuk dijadikan fasom fasum," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Suban Aset Kep Seribu Targetkan 10 Januari Pencatatan Aset Selesai

Pencatatan Aset di Kepulauan Seribu Ditargetkan Selesai 10 Januari

Senin, 08 Januari 2018 2066

 250 Pengusaha Ikuti Bimtek Pajak Online dan E-Pos

Suban Pajak dan Retda Jaktim Gelar Bimtek Pajak Online

Selasa, 31 Juli 2018 2885

Sekda Minta Database Kependudukan Segera Dituntaskan

Sekda Minta Database Kependudukan Segera Dituntaskan

Jumat, 03 Agustus 2018 1440

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307260

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks