Puluhan Petugas Kebersihan Disiagakan di Venue Jetski dan Perahu Layar

Senin, 27 Agustus 2018 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 1924

 Puluhan Petugas Kebersihan Siaga di Venue Jetski dan Perahu Layar

(Foto: Rudi Hermawan)

Sebanyak 20 petugas disiagakan Suku Dinas Lingkungan Hidup Kepulauan Seribu untuk menjaga kebersihan venue Asian Games cabang olahraga jetski dan perahu layar, di perairan Ancol. Kapal pengangkut sampah juga ditempatkan di sana guna mempercepat pembersihan.

Kami juga mengerahkan empat kapal sampah kecil yang akan patroli di teluk Jakarta

"Ada 20 petugas yang dikerahkan, untuk menjaga kebersihan," kata Yusen Hardiman, Kepala Suku Dinas Lingkungan Hidup Kepulauan Seribu, Senin (27/8).

Yusen menambahkan, selain petugas, pihaknya juga mengerahkan sejumlah kapal sampah kecil yang akan berpatroli di wilayah sekitar teluk Jakarta.

"Kami juga mengerahkan empat kapal sampah kecil yang akan patroli di teluk Jakarta," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Kemendikbud Gelar Pameran Sejarah Asian Games di Museum Nasional

Kemendikbud Gelar Pameran Sejarah Asian Games di Museum Nasional

Sabtu, 25 Agustus 2018 2657

20 Petugas Gabungan Sterilkan Areal Equestrian dari Serangga

20 Petugas Gabungan Sterilisasi Areal Equestrian dari Kuman

Jumat, 24 Agustus 2018 2000

136 Petugas Medis Siaga Venue Asian Games di Jaktim

136 Petugas Medis Siaga Venue Asian Games di Jaktim

Jumat, 24 Agustus 2018 2473

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks