Pemprov Diminta Segera Bentuk Struktur Pengelolaan Velodrome

Selasa, 17 Juli 2018 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 1842

Pemprov DKI diminta segera bentuk struktur pengelolaan Velodrome

(Foto: Adriana Megawati)

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta meminta Pemerintah Provinsi (Pemprov) segera membentuk struktur pengelolaan Velodrome, Rawamangun, Jakarta Timur.

Pesan kita untuk Pemprov harus segera dibuat struktur pengelolaaan Velodrome

Ketua Komisi B DPRD DKI Jakarta, Abdurahman Suhaimi mengatakan, pengelolaan Velodrome harus jelas. Mengingat, PT Jakarta Propertindo (Jakpro) hanya memiliki wewenang membangun Velodrome, bukan untuk pengelolaan.

"Pesan kita untuk Pemprov harus segera dibuat struktur pengelolaaan Velodrome biar jelas siapa yang diberikan tanggung jawab," ujarnya saat meninjau proyek Velodrome," ujarnya, Selasa (17/7).

Ia menuturkan, setelah Velodrome selesai dibangun, PT Jakpro akan  menyerahkan wewenang pengeloaan venue Asian Games tersebut kepada Pemprov DKI Jakarta.

"Setelah itu Pemprov harus menyerahkan ke pihak lain, bisa PT Jakpro lagi atau Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) yang memiliki kapasitas mengelola itu," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Komisi B DPRD DKI tinjau langsung proyek Velodrome

Komisi B Tinjau Kesiapan Venue Asian Games di Velodrome

Selasa, 17 Juli 2018 2235

 Penataan Taman di Kawasan Venue Asian Games Capai 50 Persen

Penataan Taman di Kawasan Venue Asian Games Capai 50 Persen

Rabu, 30 Mei 2018 2315

Tenaga Medis diminta lebih sigap saat Asian Games berlangsung

Tenaga Medis Dinkes Diminta Bekerja Sigap Selama Asian Games

Sabtu, 14 Juli 2018 1650

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307841

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284365

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196610

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks