Food Station Jalin Kerja Sama dengan GKSI

Rabu, 02 Mei 2018 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: F. Ekodhanto Purba 1500

Food Station Jalin Kerja Sama dengan GKSI

(Foto: doc)

Dalam rangka pemenuhan kebutuhan dan stok susu untuk masyarakat DKI Jakarta, PT Food Station Tjipinang Jaya menjalin kerja sama dengan petani sapi perah melalui Gabungan Koperasi Susu Indonesia (GKSI). 

Susu tersebut untuk pemenuhan kebutuhan sekaligus stok susu bagi masyarakat Jakarta dan pemegang Kartu Jakarta Pintar 

"Susu tersebut untuk pemenuhan kebutuhan sekaligus stok susu bagi masyarakat Jakarta dan pemegang Kartu Jakarta Pintar (KJP)," ujar Direktur Utama PT Food Statio Tjipinang Jaya, Arief Prasetyo Adi, Rabu, (2/5).

Arief menjelaskan, sebelumnya pihaknya menjalin kerja sama pemenuhan kebutuhan dan stok susu di Ibukota sebanyak 80 ton perharinya. 

Akan tetapi karena ada program KJP, kebutuhannya bertambah menjadi 160 ton susu perhari. Untuk kerja sama pemenuhan kebutuhan dan stok susu tersebut telah dilakukan pada 24 April 2018 lalu.

BERITA TERKAIT
PT.Food Station Tjipinang Jaya Tandatangani MOU dengan PT.Sukanda Jaya

PT Food Station Siapkan Pasokan Susu untuk Peserta KJP Plus

Senin, 19 Maret 2018 4998

PT. Food Station Tjipinang Jaya Tambah Gudang Baru

PT Food Station Tjipinang Jaya Bangun Gudang Baru

Minggu, 01 April 2018 1636

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307842

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284365

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196610

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks