Asian Games, PDAM Jaya Bakal Suplai Air Siap Minum

Jumat, 27 April 2018 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: F. Ekodhanto Purba 2013

Asian Games, PDAM Jaya Bakal Suplai Air Siap Minum

(Foto: Reza Hapiz)

Direktur Utama PDAM Jaya, Erlan Hidayat mengatakan, dalam perhelatan Asian Games 2018 pihaknya akan mensuplai air siap minum di Wisma Atlet dan Stadion Utama Gelora Bung Karno.

Secara keseluruhan kami mensuplai air sebanyak 300-350 m3/jam atau sekitar 80-100 liter per detik

"Secara keseluruhan kami mensuplai air sebanyak 300-350 m3/jam atau sekitar 80-100 liter per detik," tuturnya, Jumat (27/4).

Erlan menjelaskan, pihaknya hanya mensuplai air siap minum. Untuk alat air siap minum atau drinking fountain-nya disediakan oleh satuan kerja Inasgoc sebagai panitia penyelengara Asian Games.

"Selanjutnya, drinking fountain ini telah dilakukan uji coba sejak satu bulan lalu, dan dinyatakan siap digunakan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 PT Transjakarta dan PD PAM Jaya Jalin Kerjasama Dalam Pesan Layanan Masyarakat

PDAM Jaya Gandeng Transjakarta Sosialisasikan Hemat Air Bersih

Senin, 26 Maret 2018 2246

Saluran Air di Kawasan Senayan Dikeruk

Saluran Air di Kawasan Senayan Dikeruk

Rabu, 25 April 2018 2402

PT PAM Kenalkan Air Murni Siap Minum di CFD Sudirman -Thamrin

PDAM Jaya Kenalkan Air Siap Minum untuk Peserta Run for Water

Minggu, 25 Maret 2018 1790

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469041

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307826

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284361

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260983

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196608

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks