Urban Farming Terus Dikembangkan di Cempaka Putih Timur

Jumat, 06 April 2018 Reporter: Suparni Editor: Toni Riyanto 3722

 Urban Farming di Cempaka Putih Timur Panen Perdana

(Foto: Suparni)

Bercocok tanam menggunakan konsep pertanian perkotaan (urban farming) terus dikembangkan di wilayah Kelurahan Cempaka Putih Timur, Cempaka Putih, Jakarta Pusat.

Hari ini, kita lakukan panen perdana di wilayah RW 04

Lurah Cempaka Putih Timur, Sri Hatmo menuturkan, saat ini urban farming sudah dilakukan di wilayah RW 03, 04, dan RW 08. Adapun jenis tanaman yang ditanam yakni, pohon pisang, umbi-umbian, kacang tanah, jagung, timun, sawi, hingga bayam.

"Hari ini, kita lakukan panen perdana di wilayah RW 04, tepatnya di sisi Saluran Penghubung Rawa Kerbau. Selain buah pisang, kita juga memanen beragam sayur-mayur," kata Hatmo, Jumat (6/4).

Dijelaskannya, untuk membantu penanaman dan perawatan, pihaknya juga mengerahkan petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU).

"Minggu depan di RW 03 sudah bisa dipanen. Sementara, di RW 08 siap panen bulan depan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Pemanfaatan Lahan Kosong Disulap Jadi Urban Farming

Kantor Kelurahan Cempaka Putih Barat Dilengkapi Urban Farming

Jumat, 23 Maret 2018 4422

Dinas KPKP Gelar Pembinaan GAP Bagi Kelompok Tani

Kelompok Tani Urban Farming Dibekali Teknik Budidaya Pertanian

Rabu, 14 Maret 2018 2825

Dinas KPKP Bentuk Komunitas Urban Farming

Dinas KPKP Bentuk Komunitas Urban Farming

Selasa, 27 Februari 2018 4210

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468505

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285053

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282630

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks