Saluran Air di Jl Pintu Air Raya Dinormalisasi

Senin, 22 Januari 2018 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 2299

Saluran di Jalan Pintu Air Raya Dinormalisasi

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Saluran air di Jalan Pintu Air Raya, Kelurahan Pasar Baru, Sawah Besar dinormalisasi oleh petugas Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Pusat. Adanya dinding saluran yang rusak menghambat aliran air dan menyebabkan genangan di Jalan Pintu Air IV.

Ada genangan di (Jalan) Pintu Air IV. Pas dilakukan penyisiran, saluran terputus di Jalan Pintu Air Raya

"Ada genangan di (Jalan) Pintu Air IV. Pas dilakukan penyisiran, saluran terputus di Jalan Pintu Air Raya," ujar Boris Karlop Lumbangaol, Kepala Seksi Pemeliharaan Sudin SDA Jakarta Pusat, Senin (22/1).

Menurut Boris, pekerjanya langsung membongkar inrit dan melakukan pengerukan saluran. Peninggian turap dari 120 sentimeter menjadi 190 sentimeter juga akan dilakukan untuk mencegah longsor.

Panjang saluran tersebut yakni 600 meter dengan lebar satu meter. "Saat ini sudah kita kerjakan 15 meter. Akan bertahap, karena banyak inrit di atas saluran," tandasnya.

BERITA TERKAIT
AKMP di RW 02 Kebon Manggis Membuat Sodetan Saluran

Pemkot Jaktim Buat Sodetan di Saluran Kebon Manggis

Minggu, 21 Januari 2018 1793

PHL UPK Badan Air Amankan Ular Sanca di Danau Sunter

PHL UPK Badan Air Amankan Ular Sanca di Danau Sunter

Jumat, 19 Januari 2018 2451

Turap Saluran PHB Jl Danau Sunter Selatan Diperbaiki

Turap Saluran PHB Jl Danau Sunter Selatan Diperbaiki

Jumat, 12 Januari 2018 2631

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283953

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks