Relokasi Pedagang Pasar Gembrong Harus Dilakukan dengan Matang

Kamis, 11 Januari 2018 Reporter: Oki Akbar Editor: Andry 2040

Dewan Minta Solusi Pedagang Pasar Gembrong Dihitung Matang

(Foto: doc)

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta menginginkan proses relokasi pedagang Pasar Gembrong di Jakarta Timur dilaksanakan dengan matang.

Kami minta Pemprov DKI hitung betul untuk solusi yang akan diberikan

"Kami minta Pemprov DKI hitung betul untuk solusi yang akan diberikan," ujar Darussalam, Sekretaris Komisi B DPRD DKI Jakarta, Kamis (11/1).

Ia menyebutkan, salah satu hal yang perlu diperhatikan dalam proses relokasi yakni menghitung dengan benar jumlah pedagang eksisting di area Pasar Gembrong. Jumlah tersebut harus disesuaikan dengan lapak yang disediakan di tempat relokasi nantinya.

"Ini yang harus kita jaga," katanya.

Menurutnya, dalam setiap relokasi, pasti ada dampak dan resiko yang harus ditanggung pemerintah ke depan. Karena itu, pihaknya pun mendukung upaya Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno yang akan menjamin lapangan kerja bagi pedagang di Pasar Gembrong.

"Seperti apa konsepnya, kita akan dengarkan langsung saat rapat bersama SKPD terkait," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pasar Cibesel Siap Tampung Pedagang Pasar Gembrong

Pedagang Pasar Gembrong Disiapkan Tempat Relokasi di Pasar Cibesel

Senin, 08 Januari 2018 4298

Kebakaran 20 Kios di Pasar Gembrong Lama Telah Dipadamkan

Kebakaran 20 Kios di Pasar Gembrong Lama Telah Dipadamkan

Jumat, 08 Desember 2017 3628

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469038

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307818

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284359

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260980

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196604

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks