Sudin KPKP Jakpus Lakukan Pengawasan Pangan di Empat Pasar

Selasa, 28 November 2017 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 1709

Sudin KPKP Jakpus UJi Kepada 271 Produk Makanan

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Ketahanan Pangan Kelautan dan Pertanian (KPKP) Jakarta Pusat lakukan pengawasan keamanan pangan terpadu di empat pasar tradisional dan satu swalayan.

Sampel pertanian dan peternakan hasilnya negatif

Kepala Seksi Ketahanan Pangan dan Pertanian Sudin KPKP Jakarta Pusat, Sunarto mengatakan, pasar yang dilakukan pengawasan yakni Pasar Karang Anyar, Pasar Timbul Kartini, Pasar Jembatan Merah dan satu pasar swalayan di daerah Mangga Dua.

Petugas yang dikerahkan berhasil mengumpulkan 271 sampel pangan, yang terdiri dari 113 sampel pangan pertanian, 88 sampel perikanan dan 70 sampel peternakan.

"Sampel pertanian dan peternakan hasilnya negatif," tandas Sunarto, Selasa (28/11).

BERITA TERKAIT
Sudin KPKP Jakpus Distribusikan 664 Paket Olahan Ikan

Sudin KPKP Jakpus Distribusikan 664 Paket Olahan Ikan

Selasa, 21 November 2017 2200

Pengawasan Pangan Lima Pasar di Jaktim Aman Bahan Berbahaya

Lima Pasar di Jaktim Aman dari Pangan Berbahaya

Rabu, 11 Oktober 2017 2386

Pendapatan Retribusi Uji Kir Capai Rp 31,5 Miliar

Pendapatan Retribusi Uji Kir Capai Rp 31,5 Miliar

Kamis, 23 November 2017 2639

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks