Warga Pulau Panggang Ingin Toilet Dekat Dermaga Difungsikan

Rabu, 22 November 2017 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 1940

Warga Pulau Panggang Minta Toilet PLN Yang Mangkrak Dibongkar

(Foto: Rudi Hermawan)

Warga Kelurahan Pulau Panggang, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara meminta toilet umum yang ada di samping kantor Sekretariat RW 02 dekat dermaga utama segera difungsikan.

Keluhan warga soal adanya bangun toilet di samping kantor Sekretariat RW 02 yang tidak jelas

"Keluhan warga soal adanya bangunan toilet di samping kantor Sekretariat RW 02. Karena sejak awal selesai dibangun itu mangkrak begitu saja," kata Siomon (48), Ketua RW 02 Pulau Panggang, Rabu (22/11).

Dirinya berharap dengan pertemuan bersama jajaran Pemerintah Kabupaten Kepulauan Seribu, masalah ini bisa segera ditindaklanjuti. "Karena hingga saat ini tidak ada kepastian listrik dan juga air," ucapnya.

Sementara itu, Kepala Seksi Energi Sumber Daya Mineral Sudin Perindustrian dan Energi Kepulauan Seribu, Budiyatno mengatakan, bangunan itu merupakan CSR dari PT PLN. Yang pertama di depan kantor kelurahan dan kedua di samping kantor dermaga utama Pulau Panggang.

"Saya sudah lihat langsung dan sudah koordinasi dengan perusahaan. Saat ini sudah masuk listrik dan selanjutnya akan disambung air dan dipasang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Puskesmas Kecamatan Kebayoran Baru Raih Pelayanan Terbaik se-Indonesia

Puskesmas Kebayoran Baru Raih Penghargaan Tingkat Nasional

Senin, 13 November 2017 6829

Rehab GOR Cempaka Putih Sudah Dimulai

Rehab GOR Cempaka Putih Sudah Dimulai

Jumat, 27 Oktober 2017 5666

PD Pasar Jaya Menargetkan Benahi Toilet di 19 Pasar Hingga Desember 2017

PD Pasar Jaya Perbaiki Toilet di 19 Pasar Tahun Ini

Rabu, 18 Oktober 2017 3831

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307855

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284366

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196611

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks