Pengawasan Sumur Resapan Harus Dilakukan Maksimal

Selasa, 07 November 2017 Reporter: Adriana Megawati Editor: Budhy Tristanto 2053

 Pengawasan Sumur Resapan Harus Dilakukan Maksimal

(Foto: doc)

Anggota Komisi D Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI, Bestari Barus, menyarankan agar sumur resapan yang akan dibangun di sekitar 4. 000 titik lokasi di Ibukota, diawasi secara maksimal oleh dinas terkait.

Saya dukung wagub untuk mengkoordinasikan aparatur Pemprov DKI agar melakukan pengawasan

Dia mendukung, apabila pengawasan sumur resapan ini dikoordinir langsung oleh Wakil Gubernur Sandiaga Uno. 

"Pengawasan itu penting. Saya dukung wagub untuk mengkoordinasikan aparatur Pemprov DKI agar melakukan pengawasan," ujar Bestari, Senin (5/11). 

Dukungan serupa diungkapkan Ketua Komisi D DPRD DKI, Iman Satria. Menurut dia, sumur resapan tersebut diperlukan untuk menangani masalah banjir di Ibukota.  

"Komisi D mendukung adanya sumur resapan. Untuk masalah dana, itu bisa kita anggarkan," tandas Iman.

BERITA TERKAIT
Sandi Apresiasi Adanya Sumur Resapan di Cilandak

Sandi Apresiasi Sumur Resapan di Cilandak

Minggu, 05 November 2017 2323

Tak Semua Lahan Cocok Pakai Sumur Resapan

Pembuatan Sumur Resapan Harus Melalui Kajian

Jumat, 17 Februari 2017 6793

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469039

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307821

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284359

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260980

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196604

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks