Tari Ondel-ondel Massal Bakal Digelar 11 November 2017

Rabu, 01 November 2017 Reporter: Keren Margaret Vicer Editor: Toni Riyanto 4882

Tari Ondel-ondel Massal Bakal Digelar 11 November 2017

(Foto: doc)

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) DKI Jakarta akan menggelar Tari Ondel-ondel massal yang melibatkan 20 ribu peserta di kawasan Monas, Jakarta Pusat, pada 11 November 2017.

Kami optimistis, kegiatan ini akan berlangsung meriah

Kepala Disparbud DKI Jakarta, Tinia Budiati menuturkan, hingga saat ini jumlah peserta yang sudah mendaftar mencapai 18 ribu orang.

"Ini baru kali pertama diselenggarakan. Kami optimistis, kegiatan ini akan berlangsung meriah," kata Tinia, Rabu (1/11).

Menurutnya, kegiatan ini telah mendapatkan dukungan dari Badan Musyawarah Masyarakat (Bamus) Betawi, Lembaga Kebudayaan Betawi (LKB), pengelola sanggar seni, industri pariwisata hingga Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, serta Kementerian Pariwisata RI.

"Kami berharap seluruh lapisan masayarakat dapat berpartisipasi dalam gerakan Cinta Budaya Betawi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Delapan Ikon Betawi Akan Dipamerkan di Lebaran Betawi

Delapan Ikon Betawi akan Dipamerkan di Lebaran Betawi

Selasa, 25 Juli 2017 2613

Disparbud Optimistis Serap Anggaran Hingga 90 Persen

Disparbud Optimistis Serap Anggaran Hingga 90 Persen

Selasa, 17 Oktober 2017 2665

PPSB Jaksel Beri Pelatihan Penyutradaraan Seni Teater

PPSB Jaksel Gelar Pelatihan Penyutradaraan Seni Teater

Senin, 30 Oktober 2017 3480

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468503

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307238

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285052

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283951

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282629

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks