Kebakaran Empat Rumah di Gambir Berhasil Dipadamkan

Rabu, 25 Oktober 2017 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 2159

Kebakaran Empat Rumah di Gambir Berhasil Dipadamkan

(Foto: Istimewa)

Kebakaran empat rumah di Jalan Pembangunan V Dalam, RT 03/02, Petojo Utara, Gambir, Jakarta Pusat berhasil dipadamkan. Sebanyak 17 unit mobil pemadam dikerahkan dalam kejadian ini.

Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini

Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Utara, Hardisiswan mengatakan, pihaknya menerima laporan sekitar pukul 03.50.

"Langsung dikerahkan 17 unit ke lokasi. Pemadaman serta pendinginan selesai sekitar 1,5 jam kemudian," ujarnya, Rabu (25/10).

Belum diketahui secara pasti penyebab kebakaran. Namun dugaan sementara akibat korsleting listrik di salah satu rumah warga.

"Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini. Penyebabnya diduga korsleting listrik," ucapnya.

Meskipun tidak ada kendala dalam proses pemadaman, namun ada satu petugas yang terluka ringan akibat tertimpa material bangunan.

"Langsung dibawa ke RS Tarakan, dan mendapatkan pengobatan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Kebakaran Kapal Elang Samudera Berhasil Dipadamkan Petugas

Kebakaran Kapal di Tanjung Priok Berhasil Dipadamkan

Selasa, 24 Oktober 2017 1775

Dua kantor Kelurahan Direnovasi Berat

Kantor Kelurahan Gambir dan Petojo Selatan Direnovasi

Selasa, 10 Oktober 2017 3633

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468519

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307258

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285067

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283964

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282638

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks