Tiga Kera Diamankan di Jakarta Pusat

Rabu, 18 Oktober 2017 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 1736

Tiga Kera Diamankan di Jakarta Pusat

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Menindaklanjuti laporan warga melalui aplikasi Qlue, Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) Jakarta Pusat, amankan tiga ekor kera karena dianggap meresahkan.

Sebelumnya sudah kita berikan surat teguran dan peringatan

Kepala Seksi (Kasie) Peternakan KPKP Jakarta Pusat, Hasudungan mengatakan, kera yang diamankan berada di Kecamatan Senen dua ekor dan yang satu ekor di Kecamatan Johar Baru. Meskipun ketiganya dipelihara oleh warga, namun kondisi kandang tidak layak.

"Sebelumnya sudah kita berikan surat teguran dan peringatan. Kondisi kera dirantai juga, makanya harus kita amankan," ujarnya, Rabu (18/10).

Menurut Hasudungan, kera tersebut langsung dibawa petugas ke balai kesehatan hewan di Ragunan, Jakarta Selatan untuk dilakukan observasi. 

BERITA TERKAIT
Sudin KPKP Jakpus sudah Vaksinasi 2.919 ekor HPR

2.919 Hewan Penular Rabies di Jakpus Telah Divaksinasi

Jumat, 15 September 2017 2752

594 Ekor HPR Ditertibkan di Jakarta Pusat

594 Ekor HPR Diamankan Sudin KPKP Jakarta Pusat

Kamis, 12 Oktober 2017 1905

 Dharma Jaya Memberikan Tempat Penyewaan Kandang Sapi

PD Dharma Jaya Sediakan Jasa Penyewaan Kandang Sapi

Senin, 11 September 2017 5613

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283953

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks