Pemkot Jakbar Siapkan Pengelola 20 RPTRA

Selasa, 17 Oktober 2017 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 2152

Pemkot Jakbar Siapkan Pengelola 20 RPTRA

(Foto: Ilustrasi)

Suku Dinas Pemberdayaan, Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk (PPAPP) Jakarta Barat, telah menyiapkan sumber daya manusia untuk mengelola 20 Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) baru. 

Nanti di setiap RPTRA baru akan disiapkan enam orang pengelola

Kasudin PPAPP Jakarta Barat, Endang Widaningsih mengatakan, untuk tiap RPTRA nanti akan disiapkan enam orang yang bertugas sebagai pengelola. 

"Mereka saat ini dalam masa orientasi magang. Nanti di setiap RPTRA baru akan disiapkan enam orang pengelola. Total sebanyak 120 orang," ujarnya, Selasa (17/10).

Ia menjelaskan, 120 orang pengelola RPTRA baru di Jakarta Barat akan menandatangani kontrak pada 2018. 

"Mereka nantinya akan diberikan upah setara UMP DKI," tandasnya. . 

BERITA TERKAIT
Oktober Delapan RPTRA di Gelar Pasar Murah

Lima RPTRA di Jakpus akan Gelar Pasar Murah

Senin, 16 Oktober 2017 2147

Gubernur Resmikan RPTRA KKO

Gubernur Resmikan RPTRA KKO

Jumat, 13 Oktober 2017 2729

2018, Pemkot Jaksel Akan Tambah 10 RPTRA

2018, Pemkot Jaksel Bakal Bangun 10 RPTRA

Selasa, 17 Oktober 2017 1750

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks