Perangkat VR Pelantikan Gubernur-Wagub di Jakbar Diuji Coba

Minggu, 15 Oktober 2017 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 2436

Tiga Kelurahan di Jakbar Siap Gelar Nobar Pelantikan

(Foto: Folmer)

Sudin Komunikasi, Informatika dan Statistik (Kominfotik) Jakarta Barat menguji coba perangkat Virtual Reality (VR) pelantikan Gubernur-Wakil Gubernur DKI Jakarta periode 2017-2022 di tiga kelurahan.

Kita sudah melakukan uji coba dan mudah mudahan besok tidak ada kendala

Kepala Sudin Kominfotik Jakarta Barat, Sugiono mengatakan, pihaknya telah menyiapkan perangkat VR saat pelantikan Gubernur-Wakil Gubernur DKI Jakarta periode 2017-2022, Senin (16/10), besok.

"Teknologi VR akan digunakan pada kegiatan nonton bareng pelantikan Gubernur-Wakil Gubernur di Kelurahan Rawa Buaya, Duri Kepa Dan Srengseng," ujar Sugiono, Minggu (15/10). 

Ia mengungkapkan, selama pelaksanaan nobar pihaknya sudah menyiagakan tiga tim untuk mengantisipasi jika muncul kendala saat live streaming nanti.

"Kita sudah melakukan uji coba dan mudah mudahan besok tidak ada kendala," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sudin Kominfotik Gelar Persiapan Nobar Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur

Perangkat VR Pelantikan Gubernur-Wagub di Jaktim Diuji Coba

Minggu, 15 Oktober 2017 3584

Pelantikan Gubernur/Wagub DKI Bisa Ditonton di Tiga Kelurahan di Jakut

Sudin Kominfotik Jakut Cek Perangkat VR Pelantikan Gubernur-Wagub

Minggu, 15 Oktober 2017 2959

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307877

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks