Imunisasi MR Jakpus Capai 88,88 Persen

Rabu, 27 September 2017 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 1996

Vaksinasi MR Jakpus Capai 88,88 Persen

(Foto: doc)

Selama bulan Agustus hingga September, Suku Dinas Kesehatan Jakarta Pusat mencatat sebanyak 181.005 atau 88,88 persen anak telah diberikan imunisasi Measles Rubella (MR).

S ebanyak 181.005 atau 88,88 persen anak telah diberikan imunisasi Measles Rubella

Kepala Suku Dinas Kesehatan Jakarta Pusat, Yudhita Endah Prihmaningtyas mengatakan, imunisasi ini penting dilakukan kepada anak usia sembilan bulan hingga kurang dari 15 tahun.

Dari data yang tercatat, jumlah anak terbanyak yang sudah diimunisasi MR yakni berada di Kecamatan Sawah Besar sebanyak 20.094 atau 106,79 persen dari target wilayahnya. Kemudian Kecamatan Gambir sebanyak 17.676 anak atau 120,34 persen, Kemayoran atau 87,44 persen, Johar Baru 23.484 anak atau 79,71 persen dan Cempaka Putih 16,468 anak atau 76,78 persen.

"Tanah Abang baru 20.128 anak atau 63,19 persen, wilayah ini yang sekarang masih diberikan karena masih punya waktu tiga hari lagi," ujarnya Yudhita, Rabu (27/9).

BERITA TERKAIT
Sudinkes Jakpus akan Buka Posko Kesehatan di Stasiun dan Terminal

Sudinkes Jakpus akan Buka Posko Kesehatan di Stasiun dan Terminal

Rabu, 14 Juni 2017 2208

Sudin KPKP Jakpus sudah Vaksinasi 2.919 ekor HPR

2.919 Hewan Penular Rabies di Jakpus Telah Divaksinasi

Jumat, 15 September 2017 2748

Vaksin MR di Kep Seribu Sudah 86,50 persen

Vaksinasi MR di Kepulauan Seribu Sudah 86 Persen

Selasa, 19 September 2017 1463

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks