Pohon Terdampak Pelebaran Trotoar Sudirman -Thamrin Bakal Didata

Rabu, 20 September 2017 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 2711

Pohon Terdampak Restorasi Total Trotoar Sudirman-Thamrin akan Didata

(Foto: doc)

Dinas Kehutanan DKI Jakarta akan melakukan pendataan jumlah pohon terdampak pengerjaan pelebaran trotoar Jalan Sudirman-Thamrin, Minggu (24/9) nanti.

Hasil pendataan nantinya menjadi masukan pelaksanaan pemindahan pohon. 

Kita akan lihat berdasar usia dan tingkat kekeroposan pohon

Kepala Dinas Kehutanan DKI Jakarta, Djafar Muchlisin mengatakan, pendataan untuk memastikan pohon mana yang layak dipindah. Tercatat ada sekitar 9.350 pohon besar dan kecil di sepanjang dua jalan tersebut. 

"Kita akan lihat berdasar usia dan tingkat kekeroposan pohon," katanya, Rabu (20/9).

Dijelaskannya, pohon-pohon yang berada bagian median pemisah jalur cepat dan lambat bakal terdampak. Selain itu, sejumlah pohon di bagian eksisting trotar saat ini juga kemungkinan akan terdampak.

"Kalau yang di bagian median saja ada sekitar 600 pohon. Kita akan lihat hasil pendataan seperti apa dan mana yang layak dipindah," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Angin Kencang, Djarot Minta Pohon Besar dan Baliho Diperhatikan

Djarot Minta SKPD Antisipasi Ancaman Pohon dan Baliho Tumbang

Senin, 11 September 2017 1658

 Restorasi Total Trotoar Thamrin-Sudirman Dicanangkan 8 Oktober

Pembangunan Trotoar Thamrin-Sudirman Dicanangkan 8 Oktober

Senin, 18 September 2017 2589

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks