Pembangunan Sarana Jaya akan Bangun Gedung Berkonsep Co-Working Space

Rabu, 13 September 2017 Reporter: Keren Margaret Vicer Editor: Toni Riyanto 4860

Pembangunan Sarana Jaya akan Bangun Gedung Berkonsep Working Space

(Foto: Keren Margaret Vicer)

Perusahaan Daerah (PD) Pembangunan Sarana Jaya akan membangun gedung  dengan konsep co-working space, di Jl Tebet Barat IV, Tebet, Jakarta Selatan.

Segementasi gedung ini untuk startup company

Direktur Utama PD Pembangunan Sarana Jaya, Yoory Pinontoan menuturkan, gedung ini akan dinamai Sarana Square Tebet.

"Segementasi gedung ini untuk startup company," kata Yoory, Rabu (13/9).

Menurutnya, gedung akan dibangun di atas lahan seluas 3.000 meter persegi dengan anggaran Rp 70 miliar.

"Kami akan bangun enam lantai. IMB sudah selesai diproses, sekarang memasuki tahap lelang konstruksi bangunan," terangnya.

Ia menambahkan, dengan konsep co-working space berarti dalam satu ruangan bekerja beramai-ramai seperti di Jakarta Creative Hub. Nantinya, kami juga akan mengadakan seminar secara berkala.

"Pembangunan gedung diperkirakan sudah bisa dimulai paling lambat Desember 2017," tandasnya.

.

BERITA TERKAIT
47 Musala DKI Diperbaiki Pembangunan Sarana Jaya

Pembangunan Sarana Jaya Bantu Perbaikan 47 Musala

Jumat, 08 September 2017 3010

Pembangunan Sarana Jaya Akan Bangun Hunian Griya Cik's Di Menteng

Pembangunan Jaya akan Bangun Hunian Sewa di Menteng

Selasa, 12 September 2017 2176

 PT Jamkrida Jakarta Jalin MOU dengan PD Sarana Pembangunan Jaya

Jamkrida Jakarta-Pembangunan Sarana Jaya Sepakati Kerja Sama Surety Bond

Rabu, 06 September 2017 3892

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469039

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307820

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284359

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260980

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196604

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks