90 Balita di Cepete Utara Dapat Imunisasi MR

Selasa, 12 September 2017 Reporter: Adriana Megawati Editor: Budhy Tristanto 1838

Kemenkes RI kunjungi Cipete Utara untuk monitoring imunisasi MR

(Foto: Adriana Megawati)

Sebanyak 90 balita mendapat imunisasi Measles Rubella (MR) di Posyandu Kartika II, Cipete Utara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (12/9).

Dari 54 Balita yang diundang, yang hadir melebihi target. Ada 90 balita

Ketua Tim Penggerak PKK Kelurahan Cipete Utara, Ani Yuliani mengatakan, jumlah ini melebihi target balita yang diundang untuk melakukan imunisasi.

"Dari 54 Balita yang diundang, yang hadir melebihi target. Ada 90 balita," ujar Ani.

Sementara itu, Dr Lely, pejabat dari Kementerian Kesehatan Republik Indonesia yang meninjau langsung pelaksanaan imunisasi ini, mengaku senang dengan antusiasme warga Cipete Utara untuk ikut imunisasi.

"Kami lakukan monitoring untuk mengetahui sejauh mana imunisasi MR di posyandu-posyandu," tandasnya.

BERITA TERKAIT
586 Ribu Siswa SD - SMP di Jakbar Akan Diimunisasi Campak - Rubella

586 Ribu Siswa SD-SMP di Jakbar Diimunisasi MR

Rabu, 02 Agustus 2017 2187

Jakut Targetkan 418 Ribu Anak Diimunisasi Campak

Jakut Targetkan 418 Ribu Anak Diimunisasi MR

Rabu, 02 Agustus 2017 1764

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469449

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 309114

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261368

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196926

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

Jumat, 08 Juli 2016 194711

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks