Saluran di Jl Cempaka Putih Timur XII Dinormalisasi

Sabtu, 09 September 2017 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 2963

Saluran di Jl Cempaka Putih Timur XII Dinormalisasi

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Saluran di Jalan Cempaka Putih Timur XII dinormalisasi oleh petugas Suku Dinas Sumber Daya Air Jakarta Pusat. Selain pengerukan, perbaikan turap juga dilakukan.

Iya lumpurnya sudah tebal, jadi kami kuras salurannya dan lumpurnya kita keruk

Kasatpel SDA Cempaka Putih, Subandi mengatakan, saluran tersebut memiliki panjang 91 meter dengan lebar 60x100 sentimeter. Sedimentasi lumpur mencapai 40 sentimeter.

"Iya lumpurnya sudah tebal, jadi kami kuras salurannya dan lumpurnya kita keruk," ujar Subandi, Sabtu (9/9).

Subandi menambahkan, pembersihan ini berguna untuk menambah daya tampung saluran saat musim penghujan. Sebab kerap saat hujan, air meluap dan menggenangi jalan.

"Ada beberapa titik turap yang rusak, kita masih di data. Setelah itu baru diperbaiki," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Antisipasi Musim Penghujan Sudin SDA Jakpus Keruk kali Cempaka Barat XXI

Saluran Air di Jl Cempaka Putih Barat XXI Dinormalisasi

Jumat, 08 September 2017 2308

Pohon dan saluran di Percetakan Negara II Dipangkas dan Dibersihkan

Petugas PPSU Bersihkan Kawasan Jl Percetakan Negara II

Jumat, 08 September 2017 2164

 56 kendaraan di Jaksel kena Penertiban Parkir Liar

Penertiban Parkir Liar di Jaksel Tindak 72 Kendaraan

Jumat, 08 September 2017 1725

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks