Konsep TOD Terminal Rawa Buaya Ditarget Mulai Tahun Ini

Kamis, 06 Juli 2017 Reporter: Oki Akbar Editor: Andry 2284

Konsep TOD di Terminal Rawa Buaya Ditarget Mulai Tahun Ini

(Foto: doc)

Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta menargetkan pengembangan Transit Oriented Development (TOD) di Terminal Rawa Buaya, Cengkareng, Jakarta Barat dapat diimplementasikan tahun ini.

Mudah-mudahan TOD di Rawa Buaya bisa mulai kita laksanakan tahun ini

"Mudah-mudahan TOD di Rawa Buaya bisa mulai kita laksanakan tahun ini," ujar Sigit Wijatmoko, Wakil Kepala Dishub DKI Jakarta, Kamis (6/7).

Ia menjelaskan, konsep TOD ini telah digagas sejak Januari lalu dengan tujuan mengoptimalkan aset yang ada. Tentunya dengan berbagai pertimbangan yang matang, termasuk memperhitungkan daya dukung lingkungan.

"Kebetulan terminal Rawa Buaya ini berdekatan dengan akses tol dan stasiun kereta api. Sehingga kami usulkan agar dibangun konsep pelayanan terintegrasi yang multi fungsi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Penampungan Rawa Buaya Penuh

Terminal Rawa Buaya Kelebihan Kapasitas

Kamis, 03 Desember 2015 6726

Paska Arus Balik, Bus AKAP Dilarang Beroperasi di Lima Terminal Bantuan

Lima Terminal Bantuan Arus Mudik Dikembalikan Fungsinya

Rabu, 05 Juli 2017 2020

Arus Balik di Terminal Kalideres Mulai Meningkat

Arus Balik di Terminal Kalideres Mulai Meningkat

Jumat, 30 Juni 2017 1553

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307243

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks