Lebaran, 1.296 Pemudik Berangkat dari Terminal Tanjung Priok

Senin, 26 Juni 2017 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Toni Riyanto 2496

 Lebaran Pertama Terminal Bus Tanjung Priok Berangkatkan 1.296 Penumpang

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Sebanyak 1.296 pemudik diberangkatkan dari Terminal Tanjung Priok, Jakarta Utara, pada hari Lebaran, Minggu (25/6) kemarin.

Hari ini arus mudik sudah berangsur sepi

Kepala Satuan Pelaksana Terminal Tanjung Priok, Mulya menuturkan, 80 persen pemudik berangkat dengan tujuan sejumlah kota di Jawa Barat dan Banten.

"Untuk pemudik tujuan Jawa Tengah hanya sekitar 20 persen," kata Mulya, Senin (26/6).

Ia menambahkan, pemudik yang berangkat dari Terminal Tanjung Priok sejak 15-25 Juni 2017 berjumlah 13.983 orang dengan 1.135 bus.

"Hari ini arus mudik sudah berangsur sepi. Diperkirakan aktivitas terminal akan kembali ramai saat arus balik," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemudik di Terminal Kampung Rambutan Makin Memludak

Jumlah Pemudik di Terminal Kampung Rambutan Meningkat

Kamis, 22 Juni 2017 1674

15.054 Pemudik Telah di Berangkatkan dari Terminal Kalideres

15.054 Pemudik Telah Diberangkatkan dari Terminal Kalideres

Senin, 19 Juni 2017 2440

Terminal Pulogebang Masih Sepi Penumpang

Terminal Pulogebang Masih Sepi Penumpang

Rabu, 07 Desember 2016 3403

Wali Kota Jakpus Lepas Mudik Gratis Bagi Difabel

Wali Kota Jakpus Lepas Mudik Gratis Bagi Difabel

Jumat, 23 Juni 2017 2060

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks