Warga Diminta Waspadai Cuaca Ekstrem

Kamis, 04 Mei 2017 Reporter: Adriana Megawati Editor: Budhy Tristanto 1102

BPBD DKI Jakarta peringatkan warga cuaca ekstrem

(Foto: doc)

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta, Husein Murad, meminta warga DKI Jakarta agar waspada terhadap cuaca ekstrem yang terjadi akhir-akhir ini.

Kalau sudah mendung hujan, pohon besar sebaiknya dihindari

Dikatakan Husein, cuaca ekstrem yang ditandai dengan hujan deras dan angin kencang kerap membuat pohon tumbang. Karena itu, dia mengimbau agar warga menghindari berteduh di bawah pohon saat mendung atau hujan.

"Ya memang sekarang cuaca ekstrem. Kalau sudah mendung hujan, pohon besar sebaiknya dihindari," ujarnya, Kamis (4/5).

Husein menambahkan, pihaknya setiap jam selalu memperbarui informasi tentang cuaca melalui media sosial agar mudah diketahui masyarakat.

"Peringatan cuaca kita sudah ada. Kita setiap jam update terus dalam memberikan informasi," tandas Husein.

BERITA TERKAIT
       BPBD Gelar Trauma Healing bagi Anak Pengungsi Cipinang Melayu

BPBD Gelar Trauma Healing di Cipinang Melayu

Selasa, 21 Februari 2017 4014

Hujan Deras, Sebabkan Pohon Tumbang Hingga Baliho Roboh

Hujan Deras Sebabkan Pohon Tumbang hingga Baliho Roboh

Sabtu, 25 Februari 2017 5115

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks