RPTRA Rusun Marunda Wakili DKI ke Tingkat Nasional

Selasa, 28 Maret 2017 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Rio Sandiputra 5757

RPTRA Rusun Marunda Wakili DKI ke Tingkat Nasional

(Foto: doc)

Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Rusun Marunda, Cilincing, Jakarta Utara diajukan untuk mewakili DKI Jakarta dalam lomba 10 program PKK tingkat nasional terkait pencegahan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT).

Dipilihnya RPTRA Rusun Marunda karena fasilitasnya sudah lengkap

Kepala Suku Dinas Pemberdayaan Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk (PPAPP) Jakarta Utara, Hendry Novrizal mengatakan, ditunjuknya RPTRA Rusun Marunda karena memiliki fasilitas lengkap termasuk pos pengaduan KDRT.

"Dipilihnya RPTRA Rusun Marunda karena fasilitasnya sudah lengkap, yaitu memiliki pos pengaduan yang fokus pada KDRT," ujar Hendry, Rabu (28/3).

Menurut Hendry, rencananya lomba tersebut akan dilaksanakan pada pertengahan April mendatang. Sehingga seluruh persiapan saat ini sudah dalam tahap akhir.

"Kita harapkan bisa keluar sebagai juara. Karena bisa memotivasi pengelola, baik RPTRA Marunda maupun lainnya," tandasnya.

BERITA TERKAIT
200 Warga Gelar Senam Bersama di RPTRA Citra Permata

200 Warga Ikuti Senam Bersama di RPTRA

Selasa, 28 Maret 2017 5627

5.321 Warga Jakpus Daftar Jadi Akseptor KB

5.321 Warga Jakpus Daftar Jadi Akseptor KB

Senin, 27 Maret 2017 4552

Layanan KB Gratis Digelar di RPTRA Manggis

Layanan KB Gratis Digelar di RPTRA Manggis

Kamis, 23 Maret 2017 4620

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468503

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307238

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285052

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283951

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282629

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks