Ketua DPRD DKI dan Plt Gubernur Tinjau Proyek Pembangunan MRT

Selasa, 14 Maret 2017 Reporter: Erna Martiyanti Editor: Budhy Tristanto 3180

Ketua DPRD DKI dan Plt Gubernur Tinjau Proyek Pembangunan MRT

(Foto: Punto Likmiardi)

Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Sumarsono, bersama Ketua DPRD, Prasetio Edi Marsudi dan Wakil Ketua DPRD, Triwisaksana, Selasa (14/3), meninjau pembangunan Mass Rapit Transit (MRT) fase 1 Lebak Bulus-Bundaran Hotel Indonesia (HI).

Kami harus dalami soal pengajuan tambahan dana

Kunjungan dilakukan menindaklanjuti pengajuan dana tambahan untuk pembangunan mega proyek tersebut.

Ketua DPRD DKI Jakarta, Prasetio Edi Marsudi mengatakan, pihaknya melakukan pendalaman mengenai usulan pengajuan tambahan dana. Sehingga pihaknya bisa mengetahui kebutuhan tambahan dana yang diajukan.

"Kami harus dalami soal pengajuan tambahan dana," kata Prasetio, di Setia Budi, Selasa (14/3).

Usulan tambahan dana ini dikarenakan adanya perpanjangan rute untuk fase 2. Semula rute yang telah ditetapkan yakni Bundaran HI-Kampung Bandan. Kemudian diperpanjang hingga Ancol Timur. Akibat perpanjangan tersebut dibutuhkan tambahan dana sebesar Rp 11,7 triliun.

"Tadinya kan hanya sampai Kampung Bandan kemudian diperpanjang sampai Ancol Timur. Jadi pendalaman itu yang kami perlukan," ucapnya.

BERITA TERKAIT
Untuk MRT , Lahan Cipete dalam Tahap Pembebasan

Pembebasan 13 Bidang Lahan untuk MRT di Cepete Masih Dalam Proses

Selasa, 14 Maret 2017 4338

Dirut MRT sebut proyek MRT fase pertama senilai 15 triliun

Proyek MRT Fase 1 Ditargetkan Rampung Maret 2019

Selasa, 07 Maret 2017 4787

Besok, Eksekutif dan Legislatif DKI Tinjau Lahan Depo MRT Fase 2

Besok, Eksekutif dan Legislatif Tinjau Lokasi Pembangunan Depo MRT

Senin, 13 Maret 2017 3380

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks