Saefullah Optimistis DKI Raih Juara Anugerah Pangripta Nusantara

Rabu, 08 Maret 2017 Reporter: Suriaman Panjaitan Editor: Toni Riyanto 3709

Sekda Optimis Pemprov DKI Raih APN 2017

(Foto: Reza Hapiz)

Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta, Saefullah optimistis, Pemprov DKI Jakarta bisa meraih predikat terbaik Anugerah Pangripta Nusantara (APN) Tahun 2017.

Tahun lalu kita sudah menjadi juara pertama, tahun ini kami yakin bisa kembali mengulang prestasi itu

"Tahun lalu kita sudah menjadi juara pertama, tahun ini kami yakin bisa kembali mengulang prestasi itu," kata Saefullah, saat menerima Tim Penilai Tahap II APN, di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (8/3).

Menurutnya, perencanaan pembangunan di DKI Jakarta sudah dilakukan dengan komprehensif dan inovatif. Bahkan, sinergi antara eksekutif dan legislatif juga terjalin baik.

"Tahun ini, APBD DKI Jakarta dapat diketok tepat waktu. Saya harap kemitraan baik dengan DPRD dapat terus terjalin," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Pemprov DKI Lakukan Perumusan Program Indikatif Untuk RKPD 2018

Pemprov DKI Rumuskan Program Indikatif RKPD 2018

Rabu, 22 Februari 2017 3860

DPRD Terima Hasil Evaluasi RAPBD 2017

DPRD Terima Hasil Evaluasi RAPBD 2017

Kamis, 29 Desember 2016 6315

Plt Gubernur Akan Pantau Musrenbang Wilayah

Plt Gubernur akan Pantau Musrenbang Tingkat Kota

Selasa, 07 Maret 2017 4524

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469030

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307776

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284352

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260975

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196598

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks