Dinas Lingkungan Hidup akan Hibahkan Lima Truk Sampah

Senin, 13 Februari 2017 Reporter: Erna Martiyanti Editor: Rio Sandiputra 5761

Dinas Lingkungan Hidup akan Hibahkan Lima Truk Sampah

(Foto: Reza Hapiz)

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan kembali memberikan hibah lima truk sampah bekas layak pakai ke Pemerintah Kota Bekasi. Saat ini masih dipersiapkan proses administrasinya.

Total sudah sekitar 50-an unit truk sampah yang kami kasih ke Pemkot Bekasi. Kami membantu ke daerah penyangga

"Bekasi akan diberikan lagi lima truk sampah bekas layak pakai, pemberiannya dalam bentuk hibah," kata Isnawa Adji, Kepala Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta, di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (13/2).

Truk sampah yang akan dihibahkan yakni pembelian tahun 2012 dan 2013. Total dengan pemberian hibah ini, maka Pemerintah Kota Bekasi telah menerima sebanyak 50 unit truk sampah bekas layak pakai.

"Total sudah sekitar 50-an unit truk sampah yang kami kasih ke Pemkot Bekasi. Kami membantu ke daerah penyangga," ujarnya.

Isnawa menambahkan, ke depan tidak hanya Bekasi saja yang akan menerima hibah. Depok dan Bogor juga sudah mengajukan proposal untuk mendapatkan hibah truk sampah bekas layak pakai ini.

BERITA TERKAIT
Pengguna Jalan Lingkar Luar Keluhkan Bau Sampah

Truk Sampah di Jl Lingkar Luar Cengkareng Dikeluhkan

Jumat, 13 Januari 2017 4553

Masalah Lingkungan Sekitar TPST Bantar Gebang Diminta Dibenahi

Bau dari Truk Pengangkut Sampah Harus Dihilangkan

Kamis, 12 Januari 2017 3607

Kendaraan Sampah Akan Beralih Ke Bahan Bakar Gas

Truk Sampah di Ibukota akan Beralih Gunakan BBG

Rabu, 04 Januari 2017 4217

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469039

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307820

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284359

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260980

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196604

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks