Tanaman Terdampak Pembangunan FO Cipinang Lontar akan Diganti

Rabu, 25 Januari 2017 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Toni Riyanto 6498

Ribuan Tanaman Terdampak Pembangunan FO Cipinang Lontar

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Ribuan tanaman terdampak pembangunan Flyover (FO) Cipinang Lontar di Jalan Raya Bekasi Timur, Jakarta Timur, akan diganti. Penggantian ini dilakukan agar penghijauan di Ibukota tetap terjaga.

Pekan lalu kita sudah survei bersama. Jumlahnya sudah dihitung dan ada berita acara kewajiban penggantian

Kasudin Kehutanan Jakarta Timur, Rommy Sidharta mengatakan, pihaknya bersama Dinas Bina Marga sudah melakukan survei ke lokasi. Hasilnya, pihak Bina Marga sepakat dan bersedia melakukan penggantian tanaman yang terdampak pembangunan jalan layang.

"Jumlahnya sudah dihitung dan ada berita acara kewajiban penggantian," katanya, Rabu (25/1).

Rommy menjelaskan, dari hasil inventarisir sebanyak 9.242 tanaman hias dan 107 pohon pelindung akan terdampak pembangunan flyover ini.

"Kalau pohon pelindung pengantiannya 1 berbanding 10. Untuk tanaman hias kita siapkan lokasi dan pola, nanti pihak mereka yang menanam," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Warga Rawajati Terkena Lahan Kantor Kelurahan Dialokasikan Dirusun

Terdampak Pembangunan Kantor Kelurahan, Warga Enggan Direlokasi

Kamis, 03 Desember 2015 2212

Jaktim Siapkan Tim P2T Tol Pulogebang-Sunter

Jaktim Bentuk Tim P2T Tol Pulogebang-Sunter

Jumat, 20 Januari 2017 4665

Dewan Minta Pemprov DKI Serius Tangani Pengadaan Tanah

DKI Diminta Bentuk Satgas Pembebasan Lahan RTH

Selasa, 20 Desember 2016 3480

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283953

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks