Plt Gubernur Pantau Posko Bersama Pilkada

Selasa, 20 Desember 2016 Reporter: Erna Martiyanti Editor: Erikyanri Maulana 3525

Plt Gubernur Pantau Posko Bersama Pilkada Melalui Teleconference

(Foto: Yopie Oscar)

Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Jakarta, Sumarsono memantau pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) DKI Jakarta melalui telekoferensi yang diselenggarakan bersama lima Posko Bersama Pilkada di wilayah kota dan satu kabupaten.

Situasi keamanan di Jakarta ini kondusif, terkendali dengan baik hasil dari laporan Forkopimko melalui teleconferenci yang telah dilakukan

"Situasi keamanan di Jakarta ini kondusif, terkendali dengan baik hasil dari laporan Forkopimda," kata Sumarsono, di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (20/12).



Pada kesempatan itu, hampir semua wilayah melaporkan mengenai kendala dengan alat peraga kampanye yang dipasang oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU). Sebagian alat peraga yang terpasang rusak karena seringnya terjadi angin kencang.



Pria yang akrab disapa Soni ini mengajak setiap wilayah untuk meningkatkan partisipasi pemilih saat hari pencoblosan 15 Februari mendatang. Diharapkan jumlah partisipasi bisa sesuai dengan target dari pemerintah pusat yakni mencapai 77,5 persen.



Soni menambahkan pihaknya akan memberikan anugerah demokrasi kepada kelurahan yang memiliki partisipasi tertinggi. "Kami akan berikan anugerah demokrasi kepada kelurahan yang terbaik. Paling tidak bisa memenuhi target pemerintah pusat yakni 77,5 persen, kalau bisa lebih dari itu," tandasnya.


BERITA TERKAIT
Sudin Kominfomas Siapkan Jaringan Komunikasi Untuk Posko Bersama

Jaringan Komunikasi di Posko Pilkada Jaksel Siap

Sabtu, 24 September 2016 4034

Posko Bersama Pilkada 2017 Harus Dimaksimalkan

Posko Bersama Pilkada 2017 Harus Dimaksimalkan

Jumat, 28 Oktober 2016 3075

Posko Pilgub Dibentuk di Jaktim

Posko Bersama untuk Sukseskan Pilkada DKI

Jumat, 23 September 2016 3051

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks