Serapan Anggaran Dinsos Capai 90 Persen

Rabu, 14 Desember 2016 Reporter: Nurito Editor: Rio Sandiputra 4935

Penyerapan Anggaran Dinsos Capai 90 Persen

(Foto: Nurito)

Jelang akhir tahun 2016, penyerapan anggaran di Dinas Sosial (Dinsos) DKI Jakarta, saat ini sudah mencapai 90 persen. Angka ini diprediksi akan terus bertambah hingga 95 persen di akhir tahun.

Anggaran kita memang kecil sehingga penyerapannya sudah tinggi

Kepala Dinas Sosial DKI Jakarta, Masrokhan mengatakan, penyerapan anggaran 90 persen dengan nilai Rp 400 miliar. Anggaran terbesar digunakan untuk belanja langsung penyediaan makanan/minuman untuk warga panti sosial dan pembayaran telepon, air, listrik dan internet (TALI).

"Sampai hari ini penyerapan anggaran kita sudah mencapai 90 persen dari total anggaran Rp 400 miliar. Anggaran kita memang kecil sehingga penyerapannya sudah tinggi," kata Masrokhan, Rabu (13/12).

Menurutnya, jumlah panti di DKI saat ini ada 22 unit. Jumlah penghuninya sekitar 6.870 warga binaan sosial. Sehingga butuh biaya tinggi untuk kebutuhan sehari-hari. Angka tersebut merupakan angka pasti, di luar dari penambahan yang setiap minggunya sekitar 4-5 orang penderita psikotik.

BERITA TERKAIT
DKI Belum Terima Balasan Dari Kemendagri

DKI Tunggu Surat Balasan Kemendagri Terkait Proyek Rusun

Rabu, 14 Desember 2016 3061

1.060 Jabatan di DKI Hilang

1.060 Jabatan di DKI Dihapuskan

Selasa, 13 Desember 2016 19051

Nilai RAPBD DKI 2017 Ditetapkan Rp 70,4 Triliun

Nilai RAPBD DKI 2017 Ditetapkan Rp 70,4 Triliun

Selasa, 13 Desember 2016 7894

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307840

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284364

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260985

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196609

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks