Benih Ikan di RPTRA Tanjung Elang Berseri Siap Panen

Sabtu, 03 Desember 2016 Reporter: Suparni Editor: Andry 5549

Tiga Ribu Ikan Nila Menghiasi Keramba RPTRA Tanjung Elang

(Foto: Suparni)

Ribuan benih ikan nila, bandeng dan mujair yang ditebar di dalam keramba Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Tanjung Elang Berseri, Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu beberapa waktu lalu, siap dipanen.

Ada tiga ribu ekor ikan air tawar di keramba RPTRA. Dua bulan lagi sudah bisa panen

"Ada tiga ribu ekor ikan air tawar di keramba RPTRA. Dua bulan lagi sudah bisa panen," kata Darwoto, Kepala Kantor Pemberberdayaan Masyarakat Perempuan dan Keluarga Berencana (KPMPKB) Kepulauan Seribu, Sabtu (3/12).

Ia menjelaskan, nantinya hasil panen benih ikan air tawar tersebut akan digunakan untuk membeli kembali benih dan pakan ikan.

"Masyarakat bisa belajar dari RPTRA untuk mengembangkan ikan air agar bisa menjadi daya tarik wisatawan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemkab Dorong Pulau Kelapa Dua Jadi Pusat Wisata Perikanan

Pulau Kelapa Dua akan Jadi Tempat Wisata Perikanan

Jumat, 18 November 2016 3398

Kelompok Budidaya Pulau Pari Mendapat Bantuan Benih Ikan

Kelompok Budidaya Pulau Pari Dapat Bantuan Benih Ikan

Rabu, 27 Juli 2016 4230

Percontohan Budidaya Ikan Pulau Seribu Segera Dilakukan

Percontohan Budidaya Ikan Pulau Seribu Segera Dilakukan

Selasa, 20 September 2016 4706

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks