Bawaslu Temukan 34 Pelanggaran

Jumat, 18 November 2016 Reporter: Suparni Editor: Nani Suherni 3333

Bawaslu DKI Jakarta Temukan 34 Pelanggaran Pilgub

(Foto: Suparni)

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) DKI Jakarta menemukan 34 pelanggaran selama tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) DKI 2017 berlangsung.

telah diverifikasi dan ditindaklanjuti oleh sentra penegakan hukum terpadu (sentra Gakkumdu)

"Laporan masyarakat maupun temuan tersebut, telah diverifikasi dan ditindaklanjuti oleh sentra penegakan hukum terpadu (sentra Gakkumdu) dengan masing-masing rekomendasi yang berbeda," ujar Muhamad Jufri, Koordinator Divisi Hukum dan Penindakan Pelanggaran, Bawaslu DKI Jakarta, Jumat (18/11).

Dikatakan Muhammad, 34 laporan pelanggaran tersebut masing-masing yakni, 15 bukan atau tidak masuk pelanggaran, 13 pelanggaran administrasi, 1 pelanggaran pidana, 1 pelanggaran kode etik dan 4 pelanggaran lainnya.

"Terkait pelanggaran pidana, Gakkumdu Polda Metro Jaya telah memeriksa pelapor dan saksi-saksi saat kejadian," ungkapnya.

Pihaknya mengimbau masyarakat mendukung proses Pilkada dengan aman dan damai.

BERITA TERKAIT
Bawaslu DKI Tertibkan 26 Spanduk

Bawaslu DKI Tertibkan 26 Spanduk

Senin, 14 November 2016 3395

       Pengaduan PNS Berpolitik Harus Disertai Dua Alat Bukti

Pengaduan PNS Berpolitik Harus Disertai Dua Alat Bukti

Selasa, 01 November 2016 4636

PNS Terlibat Politik PRaktis Akan Dipecat

PNS yang Terlibat Politik Praktis akan Dipecat

Sabtu, 29 Oktober 2016 5865

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307855

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284366

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196611

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks