Penyerapan Anggaran Pemkab Capai 50 Persen

Kamis, 10 November 2016 Reporter: Suparni Editor: Budhi Firmansyah Surapati 4379

Penyerapan Anggaran Pemkab Capai 50 Persen

(Foto: Suparni)

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Administrasi Kepulauan Seribu, terus menggenjot penyerapan anggaran. Hingga akhir Oktober tahun ini, serapan angaran mencapai lebih 50 persen.

Penyerapan anggaran sudah mencapai diatas 50 persen. Bulan depan kita targetkan mencapai 70 sampai 80 persen

Wakil Bupati Kepulauan Seribu, Muhammad Anwar mengatakan, jumlah capaian itu diprediksi masih terus bertambah.

"Penyerapan anggaran sudah mencapai di atas 50 persen. Bulan depan kita targetkan mencapai 70 sampai 80 persen," ujarnya, Kamis (10/11).

Ditambahkan Anwar, meski baru sekitar 50 persen, pihaknya puas karena tidak ada persoalan terkait penggunaan dan penyerapan anggaran tersebut.

"Meski angkanya tidak terlalu signifikan, kegiatan yang belum terlaksana akan sangat mempengaruhi daya serap anggaran bulan ini," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 DKI Kebut Penyerapan APBD 2016

DKI Kebut Penyerapan APBD 2016

Senin, 31 Oktober 2016 3801

Batalnya Pembangunan Rusun Hambat Penyerapan Anggaran

Batalnya Pembangunan Rusun Hambat Serapan Anggaran

Senin, 31 Oktober 2016 5068

Basuki Optimis Penyerapan APBD 2016 Capai 80 Persen

Basuki Optimistis Serapan APBD 2016 Capai 90 Persen

Rabu, 12 Oktober 2016 7587

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307243

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks