Saluran di Kawasan Monas Dibersihkan

Senin, 25 Juli 2016 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Nani Suherni 3889

Antisipasi Genangan, Saluran Monas Dibersihkan

(Foto: Jhon Syah Putra Kaban)

Pembersihan tali-tali air disepanjang kawasan Monumen Nasional (Monas) terus dilakukan. Hal ini sebagai bentuk antisipasi timbulnya genangan air saat hujan deras.

Karena sekarang sedang hujan kita monitor saluran mana yang kondisinya tersumbat, kalau ada langsung dibersihkan

Kepala Kantor Pengelola Kawasan (KPK) Monas, Sabdo Kurnianto mengatakan, pembenahan tali air dilakukan agar saat hujan tidak ada hambatan air yang masuk ke dalam saluran.

"Karena sekarang sedang hujan kita monitor saluran mana yang kondisinya tersumbat, kalau ada langsung dibersihkan," ujarnya, Senin (25/7).

Tak hanya pembersihan saluran, petugas juga melakukan perawatan dan penanaman rumput di kawasan yang masih belum ditanam. Perawatan dinilai lebih mudah mengingat sedang musim hujan.

"Ini kan sudah amanah bahwa kita harus menjadikan monas hijau, secara bertahap kita lakukan, saluran kita bersihkan, tanaman kita tata dan penjagaan ketat agar pedagang tidak masuk lagi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Lumpur Saluran Air Jl Rekreasi Dikeruk Petugas PPSU

PPSU Clincing Bersihkan Saluran di Jl Rekreasi

Senin, 25 Juli 2016 3312

Saluran Air Jl Nipah Dinormalisasi

Saluran Air Jl Nipah Dinormalisasi

Senin, 25 Juli 2016 3656

27 Titik Pagar Rusak di Kawasan Monas Diperbaiki

27 Titik Pagar Rusak di Kawasan Monas Diperbaiki

Selasa, 12 Juli 2016 4483

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307847

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284366

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196610

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks