Sistem Listrik di Pulau Seribu Telah Diperbaiki

Sabtu, 25 Juni 2016 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 5262

Sudin PE Jamin Tak Ada Drop Tegangan Saat Lebaran

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Perindustrian dan Energi Kepulauan Seribu menjamin selama libur Hari Raya Idul Fitri 1437 H di Pulau Seribu tidak akan terjadi penurunan tegangan seperti yang terjadi saat liburan panjang beberapa waktu lalu.

Pemeliharaan gardu listrik telah kita lakukan selama dua hari untuk seluruh pulau di dua kecamatan. Jadi kondisi kelistrikan saat lebaran aman

"Pemeliharaan gardu listrik telah kita lakukan selama dua hari untuk seluruh pulau di dua kecamatan. Jadi kondisi kelistrikan saat lebaran aman," ujar Melinda Sagala, Kepala Suku Dinas Perindustrian dan Energi Kepulauan Seribu, Sabtu (25/6).

Menurutnya, perawatan dilakukan terhadap 20 gardu listrik di pulau permukiman, untuk antisipasi saat wisatawan banyak yang datang berlibur di hari raya atau cuti nasional nanti. 

Sementara itu untuk kenyamanan penerangan jalan, Kamis (23/6) Sudin PE juga melakukan pemasangan panel induk dan panel pembagi untuk penerangan jalan umum (PJU).

"Masing-masing kecamatan akan kita pasang 18 unit, baik panel induk maupun panel pembaginya, agar PJU di Kepulauan Seribu merata," tandasnya.

BERITA TERKAIT
225 Stang Ornamen PJU Didistribusikan ke Pulau Seribu

225 Stang Ornamen PJU Didistribusikan ke Pulau Seribu

Jumat, 24 Juni 2016 8043

Besok, Listrik Di Kepulauan Seribu Utara Padam

Besok, Listrik di Kepulauan Seribu Utara Padam

Senin, 13 Juni 2016 3712

Kabel Listrik Bawah Laut Pulau Kelapa Dicuri

Kabel Listrik Bawah Laut Pulau Kelapa Dicuri

Kamis, 11 Februari 2016 5476

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469038

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307819

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284359

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260980

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196604

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks