259 Siswa Tak Ikut UN Hari Pertama

Senin, 04 April 2016 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Budhi Firmansyah Surapati 2102

259 Siswa Tidak Ikut UN Hari Pertama

(Foto: Ilustrasi)

Sebanyak 259 siswa sekolah tingat SMA sederajat di DKI Jakarta, tidak mengikuti Ujian Nasional (UN) hari pertama. Mereka tidak mengikuti ujian dikarenakan sakit, izin dan absen tanpa keterangan.

Paling banyak di mata ujian Bahasa Indonesia

Sekretaris Dinas Pendidikan DKI Jakarta, Susie Nurhati mengatakan, seharusnya sebanyak 122.503 siswa dari 1.159 sekolah mengikuti UN hari pertama yang menguji empat mata pelajaran, yakni Bahasa Indonesia, Geografi, Kimia dan Hadis. Namun, pada pelaksanaanya, ratusan siswa tidak mengikuti.

"Paling banyak di mata ujian Bahasa Indonesia dari total sebanyak 1.159 sekolah dan 122.503 siswa tercatat 138 siswa sakit, 12 siswa izin dan 80 siswa absen," ujarnya, Senin (4/4).

Sedangkan untuk mata ujian Geografi dari 220 sekolah dengan jumlah peserta 8.511, tercatat 16 siswa sakit dan 9 orang absen. Untuk mata ujian Kimia dari total 165 sekolah dengan total peserta 5.382 siswa, tercatat 1 orang siswa sakit dan 3 lainnya absen.

"Kalau untuk mata ujian hadis, dari sekolah 8 dengan seluruhnya 186 siswa, tidak ada yang izin, sakit atau absen. Semuanya mengikuti," tandasnya.

BERITA TERKAIT
185 Pelajar DKI Tidak Ikuti Sesi Pertama UN

185 Pelajar DKI Tidak Ikuti Sesi Pertama UN

Senin, 04 April 2016 2012

Siswa Mengaku Kesulitan Mengerjakan Soal UN

Kepulauan Seribu Targetkan Kelulusan UN 100 Persen

Senin, 04 April 2016 3484

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks