Kamis, 24 Maret 2016 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Nani Suherni 2396
(Foto: Jhon Syah Putra Kaban)
Mengatasi permasalahan sosial di masyarakat dibutuhkan kerjasama dari seluruh pihak, termasuk unsur pemuda.
Kepala Dinas Sosial Provinsi DKI Jakarta, Masrokhan mengatakan, kepedulian pemuda dapat diwujudkan dengan membantu masyarakat lainnya yang kurang beruntung. Keberadaan Sasana Krida Karang Taruna (SKKT) dapat dijadikan wadah bagi kegiatan positif yang melibatkan masyarakat muda.
"Kalau terkait pemuda, kami memiliki SKKT, Bisa dibantu pembinaan pengurusnya, atau me
ngadakan kegiatan sosial di SKKT, Kami persilakan," kata Masrokhan, Kamis (24/3).Lebih lanjut, beberapa program kegiatan SKKT juga sudah sejalan dengan program Pemerintah Provinsi DKI. Oleh sebab itu, Ia mengharapkan pemuda Jakarta lebih aktif di
"Kita sudah membuka keran untuk sinergitas dengan pihak pemuda mana pun, Karena kerja sosial ini tidak untuk mengambil keuntungan dan harus murni dari keinginan hati," tandasnya.