Jakpus Buka Layanan Kesehatan Gratis saat HBKB

Jumat, 18 Maret 2016 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Budhi Firmansyah Surapati 3672

Jakpus Buka Layanan Kesehatan Gratis saat HBKB

(Foto: doc)

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat akan membuka pelayanan kesehatan gratis saat pelaksanaan Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di Jalan Suryopranoto, Gambir, Jakarta Pusat, Minggu (20/3) mendatang.

Warga bisa konsultasi kesehatan, cek tensi darah, kolesterol dan jika memang sakit akan diberikan obat

Kepala Suku Dinas Kesehatan Jakarta Pusat, Yuditha Endah Prihmaningtyas mengatakan, pada pelaksanaan HBKB, pihaknya akan membuka dua pos kesehatan. Setiap pos akan dilayani empat petugas

"Setiap pos ada satu dokter, dua perawat dan satu petugas pembantu. Warga bisa konsultasi kesehatan, cek tensi darah dan kolesterol," ujarnya, Jumat (18/3).

Diharapkan Yuditha, warga dapat memaksimalkan layanan yang diberikan secara gratis tersebut. Tidak hanya melakukan pemeriksaan, bila ada warga yang memeriksakan dan butuh pengobatan, akan langsung ditangani.

BERITA TERKAIT
Akhir Pekan Jakpus Gelar HBKB di Jl Suryopranoto

Akhir Pekan Jakpus Gelar HBKB di Jl Suryopranoto

Kamis, 17 Maret 2016 2441

 Pemkot Jakut Akan Kembali Gelar HBKB

Minggu, HBKB Jakut Digelar di Jl Boulevard Raya

Jumat, 13 November 2015 3426

PKL di HBKB Jalan Thamrin akan Ditata

PKL di HBKB Jalan Thamrin akan Ditata

Minggu, 10 Januari 2016 6754

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307836

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284364

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260983

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196609

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks